Sampah telah lama menjadi persoalan yang melekat erat dalam dinamika kehidupan kota kota besar di Indonesia termasuk Balikpapan Seiring laju urbanisasi dan pertumbuhan penduduk yang terus meningkat tantangan pengelolaan sampah tidak hanya berkaitan dengan aspek lingkungan tetapi juga berdampak langsung pada dimensi sosial ekonomi dan tata kelola pemerintahan
| Jumlah Halaman | 92 |
|---|---|
| Kategori | Pendidikan |
| Penerbit | Literasi Nusantara Abadi |
| Tahun Terbit | 2025 |
| ISBN | 978-634-234-578-8 |
| eISBN | proses |