Kita perlu menghadirkan informasi dan mengupas sejarah para istri Rasulullah agar dapat mengambil pelajaran dan keteladanan dari mereka. Buku ini berisi penjelasan asal usul dan sejarah wanita-wanita yang pernah menjadi pendamping Rasulullah, baik sebagai istri, hamba sahaya, atau tawanan perang. Wallahu a''lam