Buku ini adalah kumpulan puisi ungkapan hati yang terukir dalam bait-bait puisi indah dan menyentuh hati. Halus, lenbut dalam untaian kata yang terjalin erat menjadi penerang ujung-ujung pena kecil sebagai persembahan perdana untuk mengharumkan Kota Madiun tercinta.