-->
Dinar emas, dirham perak, dan fulus tembaga telah hadir kembali di tengah himpitan uang fiat. 1 dinar emas adalah koin emas 22 karat seberat 4,25 gram. 1 dirham perak adalah koin perak seberat 2,975 gram. Sedangkan fulus tembaga adalah koin tembaga dengan denominasi 2 & 3 fulus.