Seorang pedagang menawarkan minuman keras oplosan sendiri. “Bir pletok” atau “pletokan” istilahnya. Harap dicatat, yang dimaksud di sini bukanlah minuman tradisional Betawi yang terbikin dari jahe ditambah puluhan bumbu dan rempah-yang ini dijamin tidak bikin mabuk.