Buku ini disusun untuk memberikan pemahaman yang menyeluruh mengenai integral, mulai dari pengenalan konsep dasar hingga penerapannya pada permasalahan yang lebih kompleks dalam berbagai bidang ilmu pengetahuan dan teknik. Dengan penjelasan yang sistematis, rinci, serta dilengkapi contoh dan latihan soal, buku ini diharapkan dapat menjadi referensi yang tepat bagi mahasiswa, dosen, maupun pembaca umum yang ingin memperdalam pemahaman tentang materi integral