Kasus penyuapan polisi dan aksi penyadapan telepon yang dilakukan wartawannya, telah menyebabkan hancurnya News of The World, mingguan terbesar di Inggris yang berusia 168 tahun dan rusaknya reputasi Rupert Murdoch, seorang taipan media terkemuka. Koleksi Tempo Publishing