Lentera Pagesangan: Membalik Kebiasaan, Menjaga Sungai Surabaya merekam perjalanan sebuah komunitas yang berupaya memulihkan hubungan harmonis antara manusia dan alam. Berawal dari krisis pencemaran Sungai Surabaya, warga Pagesangan menumbuhkan kesadaran untuk mengubah kebiasaan lama