Pendidikan agama menjadi pembelajaran penting bagi masyarakat, mulai dari anak-anak sekolah hingga perguruan tinggi. Di perguruan tinggi, baik negeri maupun swasta di Indonesia, mata kuliah Pendidikan Agama menjadi salah satu matakuliah yang wajib ditempuh oleh mahasiswa. Melalui buku ini, penulis membahas secara luas tentang pendidikan agama mulai dari penanaman nilai akhlak, mengenal Al-Qur